Background
Sistem Informasi Geografis atau yang disingkat SIG merupakan ilmu yang mempelajari tentang pemrosesan data spasial atau permukaan bumi dengan mengintegrasikan berbagai hardware dan software sehingga menghasilkan analisis keruangan yang komprehensif. karena terkait dengan teknologi secara langsung maka perkembangan ilmu sistem informasi geografis ( SIG ) itu sendiri akan berjalan seiringan dengan semakin majunya teknologi. hal tersebut akan menjadi potensi tersendiri untuk perkembangan sistem informasi geografis di masyarakat. pelatihan SIG salah satunya dilaksanakan oleh TechnoGIS Indonesia dikhususkan untuk profesional yang ingin mempelajar dan mendalami ilmu sistem informasi geografis ( SIG ).
Contents
- Konsep Dasar GIS
- Format data spesial
- Membaca dan analisis peta
- Koreksi geometrik dan sistem koordinat
- Editing data spasial dan sistem koordinat
- Analisis data spasial
- Geoprocessing (overlay)
- Operasi data atribut (query, joint tabel)
Methods :
- Presentation
- Discussion
- Case Study
Lead Instruktur
Andika Bayu Saputra, S.Kom.,M.Kom.
(IT DEVELOPER & CONSULTANT)